Peduli Kesshatan Balita, Mahasiswa KKN Posko 7 UIN Walisongo Berkontribusi dalam Posyandu Desa Kalirejo

Selasa, 11 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jatengvox.com – Mahasiswa KKN UIN Walisongo Posko 7 ikut berkontribusi dalam kegiatan Posyandu yang diadakan di setiap RW di desa Kalirejo.

Dengan mengikuti kegiatan posyandu ini mahasiswa ikut mendukung peningkatan Kesehatan Masyarakat di desa Kalirejo. Apalagi di Kecamatan Singorojo sendiri sedang di gencarkannya pencegahan stunting.

Dalam kegiatan posyandu ini, mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang mengikuti kegiatan selama lima hari di lima RW yang berbeda.

Di hari pertama, yakni pada Senin, 3 November 2025, mahasiswa KKN mengikuti posyandu di Dusun Kalipuru. Selasa, 4 November 2025 di Suwuan, Sabtu, 8 November 2025 di Dusun Kaligedang, Senin 10 November 2025 di Dusun Surak, dan yang terakhir pada hari Selasa, 11 November 2025 di Dusun Glompong.

Baca juga:  Penerapan HAM Diperluas, Pemerintah Fokus ke Desa dan Dunia Bisnis

Dalam kegiatan posyandu ini, mahasiswa membantu kader posyandu dan petugas kesehatan untuk melakukan pendataan peserta, pengukuran tinggi badan, berat badan, lingkar kepala, dan lingkar lengan pada balita.

Dengan kedatangan mahasiswa KKN posko 7 UIN Walisongo Semarang, para kader posyandu dan tenaga Kesehatan merasa terbantu karena dengan adanya bantuan dari mahasiswa KKN posko 7 UIN Walisongo, pekerjaan melayani dan edukasi saat posyandu semakin ringan.

Kegiatan posyandu ini merupakan bagian penting dari program kerja KKN yang bertemakan “Literasi Digital & Kesehatan Masyarakat Berbasis Inovasi Lokal”.

Baca juga:  Komnas Perempuan Desak Indonesia Lebih Tegas Hentikan Genosida di Gaza

Sehingga diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya Kesehatan ibu dan anak serta pola gizi seimbang.

Editor : Murni A

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel jatengvox.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

KPK Ingatkan Risiko Korupsi Penugasan Khusus Pertamina dalam Kerja Sama Energi dengan AS
RUU Penanggulangan Disinformasi Disorot DPR, Komisi I Minta Pemerintah Lebih Terbuka
Kemenhut Gandeng Yayasan Pertamina, Optimalisasi KHDTK Dorong Hutan Berkelanjutan dan Tangguh Bencana
Jawa Tengah Tancap Gas Menuju Swasembada Pangan 2026, Ini Strategi Besarnya
Darurat Sampah Nasional Ditetapkan, Pemerintah Dorong Peran Aktif Daerah dan DPRD
Mendikdasmen Abdul Mu’ti Tekankan Peran Keluarga dalam Pendidikan Karakter Anak
Harga Cabai Rawit Masih Tinggi di Awal 2026, BPS Catat Tren Mulai Melandai
Kemlu Catat Terobosan Diplomasi Perbatasan 2025, Indonesia Perkuat Stabilitas Kawasan

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 06:15 WIB

KPK Ingatkan Risiko Korupsi Penugasan Khusus Pertamina dalam Kerja Sama Energi dengan AS

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:35 WIB

RUU Penanggulangan Disinformasi Disorot DPR, Komisi I Minta Pemerintah Lebih Terbuka

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:12 WIB

Kemenhut Gandeng Yayasan Pertamina, Optimalisasi KHDTK Dorong Hutan Berkelanjutan dan Tangguh Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:04 WIB

Jawa Tengah Tancap Gas Menuju Swasembada Pangan 2026, Ini Strategi Besarnya

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:40 WIB

Darurat Sampah Nasional Ditetapkan, Pemerintah Dorong Peran Aktif Daerah dan DPRD

Berita Terbaru